Yamaha Music Tutup Dua Pabrik di Indonesia, 1.100 Pekerja Terancam PHK
JAKARTA – Yamaha Music dikabarkan akan menutup dua pabriknya di Indonesia, yang berimbas pada pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap 1.100 karyawan. Informasi ini disampaikan oleh Presiden Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI), Riden Hatam Aziz, yang mengungkap bahwa dua pabrik yang akan ditutup adalah PT Yamaha Music Product Asia di Bekasi, Jawa Barat, dan PT […]
Selanjutnya